Newsletter

Home » » Kebutuhan hardware Windows 7

Kebutuhan hardware Windows 7

Posted by CB Blogger

         
               Windows 7 adalah Sistem operasi yang di rilis setelah windows vista. Berhubungan di cabut nya dukungan untuk Sistem operasi Windows XP membuat orang - orang berbondong - bondong berpindah ke Windows 7. Alasan pengguna  Komputer menggunakan Windows 7 adalah karena kemanan nya yang Kuat.Tapi perlu di ingat kalau ingin windows 7 tetap aman anda harus menggunakan Windows Update yang membutuhkan Koneksi internet.

    Alasan lain Penggunaan komputer menggunakan windows 7 adalah adanya Fitur Aero peeks,Aero Glipss dan lainnya. Yang semakin mempercantik tampilan Windows di Desktop anda. Sebelum anda melakukan Upgrade Ke Windows 7,anda harus mengetahui kebutuhan Hardware untuk mejalankan Windows 7 karena bila kebutuhan Hardware tidak terpenuhi windows akan terjadi kendala karena kurang.

Ini lah kebutuhan untuk menjalankan Windows 7 adalah sebagai berikut :

Intel pentium 4 Dual core Processor 1 Ghz (Giga Hertz)

1 GB Ram untuk Architextur x86,sedangkan 2GB untuk Architextur x64

Graphics Card yang mendukung Model WDDM 1.0 dan Direct X 11

Ruang Penyimpanan 16 GB untuk 32 bit ,sedangkan 20 GB untuk 64 bit

Catatan : Processor tidak harus dual core. Tapi agar lebih optimal anda harus menggunakan Dual Core processor dengan.
 
        Sekian dari saya tentang Kebutuhan hardware untuk menjalankan Windows 7 semoga bermanfaat.


0 komentar:

Post a Comment

Silahkan Berkomentar dengan baik dan benar

1.Dilarang menghina sesama
2.Saling membantu sesama
3.Dilarang menyisipkan Link aktif
4.Bila Copy paste Cantumkan Sumber nya : Blogger Teknisi Computer

Terimakasih Telah Berkunjung & Berkomentar